Tulisan-tulisan yang ada di dalam blog ini dibuat dengan bersusah payah. Hargailah dengan TIDAK meng-COPY/PASTE.

Minggu, 21 Desember 2014

Pencernaan Paling Sehat

Catatan penyuntingan:
16 Januari 2025. Disunting, membetulkan salah eja. Label diubah menjadi "Esai".


Pencernaan Paling Sehat
©Jannu A. Bordineo

Kalian tahu pencernaan siapa atau makhluk apa yang paling sehat?

Kalau aku yang ditanya, maka jawabku adalah ikan. Belum pernah kan kalian lihat ikan cacingan?
lautankata.com
Bagaimana mau cacingan coba? Lah cacing itu makanannya kok.
lautankata.com
Selain itu, pencernaan ikan juga sangat hebat. Mampu mengubah hal-hal menjijikkanmacam tahi larut, bangkai hanyutmenjadi daging yang lezat.
lautankata.com
Yah, asal kalian tahu. Daging ikan di bagian peruttentu saja termasuk tuh isi perutpenuh dengan lemak ikan yang rasanya, hmm, nikmat.

4 komentar:

Berkomentarlah yang santun dan sesuai dengan isi tulisan.